https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/feedback+icon-02.svg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/ask+me+icon.svg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/logoHeader.png
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/human-logo.png
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/03cb6c8c-b9e7-4bd9-89da-54dd75a554cc.jpeg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/03cb6c8c-b9e7-4bd9-89da-54dd75a554cc.jpeg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/03cb6c8c-b9e7-4bd9-89da-54dd75a554cc.jpeg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/03cb6c8c-b9e7-4bd9-89da-54dd75a554cc.jpeg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/03cb6c8c-b9e7-4bd9-89da-54dd75a554cc.jpeg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/03cb6c8c-b9e7-4bd9-89da-54dd75a554cc.jpeg

Support Pemerintah UK Kepada Jaguar Land Rover

20 July 2019

dilihat 73x

Pemerintah Inggris terus melanjutkan support mereka kepada mobil EV dengan memberikan pinjaman kepada Jaguar Land Rover sebesar 500 juta Pound sterling untuk membantu mereka menjadi perusahaan kendaraan elektrik yang mendunia.


Dana dari UK Export Finance ini dimaksudkan untuk membantu UK menduduki posisi penting di pasar EV, dan mendukung Jaguar karena investasinya yang bernilai milyaran Pounds pada pembangunan sedan XJ elektrik pada pabrik Castle Bromwich mereka. Perusahaan tersebut juga menjanjikan bahwa mulai tahun depan semua model mobilnya akan tersedia dalam versi elektrik.

 

Pengumuman tentang pinjaman ini merupakan tindakan lanjutan dari berita awal bulan ini tentang pengisian elektrik pada perumahan dan jalanan. Inggris memiliki rencana yang cukup ambisius untuk mengakhiri penjualan mobil bertenaga gas dan diesel pada tahun 2040, dan pada tahun 2050 mereka ingin mengurangi tingkat emisi sebesar 80% dari tingkat emisi pada tahun 1990. Sekretaris Transportasi, Chris Grayling, mengatakan bahwa rencana pemerintah bertujuan untuk menyediakan "salah satu paket terlengkap untuk kendaraan bebas emisi di dunia."

0 Komentar


Tambah Komentar