https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/feedback+icon-02.svg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/ask+me+icon.svg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/logoHeader.png
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/human-logo.png
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/3ad83105-38a8-4193-9aba-4da5ec55cdcd.jpg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/be734c76-83a9-417c-bee9-87b6325208b9.jpg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/7ee31d57-6f3e-488d-9cc9-b1378d7fb9b0.jpg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/72e6f1ab-fa6f-4ca9-9b6f-cb887bec38ab.jpg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/d98702b8-61fc-4e98-8e4a-b3552df85655.jpg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/3ad83105-38a8-4193-9aba-4da5ec55cdcd.jpg
https://mobilku.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/be734c76-83a9-417c-bee9-87b6325208b9.jpg

Land Rover Defender 90 Tawarkan Pilihan 3 Kursi Baris Depan

02 March 2020

dilihat 113x

Mobilku.com - Land Rover Defender 90 telah diluncurkan kembali dengan menawarkan pilihan 3 kursi di barisan depan. Produsen mobil tersebut berharap bahwa varian 90 nya dapat menyaingi kesuksesan dari varian 110, yang berhasil melampaui ekspektasi mereka sejak mulai dijual.


Defender 90 mempunyai ukuran panjang yang sama dengan mobil hatchback. Dengan interior yang cukup compact, kendaraan tersebut dapat mengakomodasi 6 penumpang.


Land Rover menawarkan 4 jenis powertrain untuk Defender 90 (2 mesin diesel dan 2 mesin bensin). Powertrain dieselnya menggunakan mesin berkapasitas 2-liter yang dapat menghasilkan output sebesar 200 hp dan 240 hp. Seluruh tenaganya disalurkan ke semua roda melalui transmisi otomatis. Sedangkan powertrain bensinnya menggunakan mesin 2-liter yang mampu memproduksi tenaga sebesar 300 hp dan 400 hp.

0 Komentar


Tambah Komentar